Dengan aturan sederhana ini penonton bisa merasa terhubung dengan dialog yang ada.
Jenis shot yang mendasar :
1. Master Shot : Adegan dari awal sampai akhir di shoot secara Wide
2. Mid Shoot Actor A : Semua adegan difokuskan pada aktor A
3. Mid Shoot Actor B : Semua adegan difokuskan pada aktor B
No comments:
Post a Comment